Jumat, 14 Juli 2017

Harga dan Spesifikasi Apple iPad 9.7

Harga dan Spesifikasi Apple iPad 9.7




Harga dan Spesifikasi Apple iPad 9.7 - Tak hanya meresmikan iPhone SE sebagai pendatang baru, vendor ternama Apple juga melahirkan satu lagi tablet terkuatnya dengan nama Apple iPad Pro 9.7, nama tersebut mungkin sudah tak asing lagi karena sebelumnya Apple sudah merilis iPad Pro dengan usungan layar 12.9 inci, dan seperti namanya, kini Apple menghadirkanya hanya dengan bekalan sebuah layar 9.7 inci sehingga kemudahan dalam pengoperasiannya akan terasa lebih sempurna. Walaupun ukuran layar yang di berikan sedikit lebih kecil, namun kualitas yang di berikan tetaplah sempurna, pasalnya panel LED-backlit IPS LCD berukuran 9.7 inci tersebut memiliki resolusi Quad HD 1536 x 2048 pixels yang memiliki kepadatan 264 ppi sehingga gambar pun tak akan kalah jernihnya dari versi reguler. Harga Apple iPad Pro 9.7 yang mahal, membuatnya sudah dilengkapi perlindunga layar bertipe Scratch-resistant glass, oleophobic coating serta memiliki fitur True-tone display.
Harga dan Spesifikasi Apple iPad 9.7 yang di tawarkan Apple pada perangkat terbaru ini juga datang dari sektor hardware, dimana seperti dapat sobat deteknokers lihat pada tab spesifikasi, terlihat bahwa dengan harga Apple iPad Pro 9.7 inci yang mahal usungan chipset Apple A9X yang di dukung dengan performa mempuni dari prosesor Dual-core 2.26 Ghz (Twister) serta GPU PowerVR Series 7 (12-core graphics) pun sudah menelimuti perangkat yang satu ini. Bermain game ataupun memutar konten video dengan kualitas Full HD jelas akan terasa sempurna, apalagi tablet yang di jalankan dengan sistem operasi iOS 9.3 alias seri iOS terbaru ini juga memiliki Ram berkapasitas 4GB. Sementara pada sektor media penyimpananya, kini Apple menawarkan 3 opsi pilihan yakni 32GB, 128GB, dan 256GB yang tentu aka mempengaruhi
Harga dan Spesifikasi Apple iPad 9.7 ini. Oya sob, tablet ini juga memiliki 4 buah stereo speakers yang pastinya akan membuat audio semakin sempurna. Ubahnya besaran resolusi kamera yang di berikan Apple pada tablet terbarunya ini pun cukup menjadi sorotan media pasalnya berbeda dari seri reguler yang hanya menawarkan lensa kamera 8 MP dan 1.2 MP, pada seri terbarunya ini Apple menempatkan lensa 12 MP berfitur PDAF dengan aperture f/2.2 dan dual tone LED flash yang tentu saja mebuat hasil jepretanya akan terasa berkualitas. Meningkatkan kualitas kamera juga membuat tablet ini bisa merekan video dengan resolusi 4K 2160p@30fps, FHD 1080p@30/60fps, serta slow motion dengan resolusi HD 720p@240fps. Kemudian bersama harga Apple iPad Pro 9.7 inci yang mahal, peningkatan lensa kamera juga terjadi pada sisi depan yang saat ini menawarkan kekuatan 5 MP dengan usungan aperture Ff/2.2 dan di lengkapi dengan kemampuan merekam gambar dengan resolusi Full HD 1080p@30fps, dan HD 720p@240fps. Lalu yang juga tak kalah menariknya adalah hadirnya baterai Li-Ion yang diklaim mampu bertahan selama 10 jam ketika diguanakan untuk memutar multimedia. Oya, hampir saja lupa sob dimana tablet terbaru Apple ini di buat dengan menggunakan material metal yang di bentuk dengan dimensi 240 x 169.5 x 6.1 mm serta memiliki bobot 437 g (Wi-Fi) dan 444 g (LTE). Sementara pada urusan keamanannya, teknologi sensor sidik jari yang diletakannya pada sisi tombol home dengan bentuk membulat adalah satu kelebihan lain di balik harga Apple iPad Pro 9.7 inci. Bahkan sama seperti seri reguler, tablet ini juga mendukung penggunaan Apple Pencil stylus.
Untuk kebutuhan konektifitasnya, sama seperti versi reguler terdapat dua opsi pilihan yakni Wi-Fi Only dan juga LTE yang mana pada model LTE sudah di bekali usungan slot Nano-SIM yang juga mendukung teknologi Electronic SIM card (e-SIM), kemampuannya dalam mengakses internet pun tak perlu di pertanyakan lagi karena tablet ini sudah menawarkan jaringan 3G HSPA 42.2/5.76 Mbps, 4G LTE Cat4 150/50 Mbps, EV-DO Rev.A 3.1 Mbps. Tak tertinggal ada juga Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac dual-band, hotspot, Bluetooth v4.2, GPS with A-GPS, GLONASS, NFC dan port micro USB v2.0. Dilansir dari halaman resmi Apple bandrol harga yang di tawarkan pada perangkat yang satu ini memang terbilang cukup mahal dan beraneka ragam mulai dari 7.8 jutaan hingga 13.4 jutaan. Dan seperti seri sebelumnya, perangkat ini juga memiliki beberapa aksesors menarik yang mana salah satunya adalah Smart Keyboards yang dijual secara terpisah dengan harga $149 (Rp 2 Jutaan) dan Apple Pencil seharga $99 (Rp 1.3 Jutaan)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar